Perbandingan Jualan ONLINE vs OFFLINE
JuALAN ONLINE vs OFFLINE
Banyak keuntungan yang didapat dalam berbisnis online, di samping sejumlah kekurangan bisnisnya. Bisnis online mencakup semua bentuk bisnis yang dilakukan secara online atau semi
online (setengah online). Berikut keuntungan utama dari bisnis
online:
-Availabilitas online yang memungkinkan barang yang diperdagangkan diakses selama 24 jam penuh oleh caton
pembeli.
Jangkauan bisnis yang tuas bahkan antar negara. Transaksi aman tanpa membawa uang secara fisik.
Efisiensi waktu. Pembeli dapat dengan mudah menelusuri etalase online dengan cepat. Proses Murah. Penghematan sumber daya terutama biaya transportasi.
Meningkatnya privasi. Beberapa orang malu dan takut untuk membeli barang tertentu, tetapi dengan toko
online, pembeli menjadi tidak terlihat di mata penjual. Meskipun demikian,
ada sejumlah kelemahan dari bisnis online yang biasanya mengacu pada kondisi barang dagangan yang ditawarkan, hal lainnya mencakup:
Sulit melihat keberadaan barang secara benar. Mencakup
warna, tekstur, aroma, rasa, dan besaran yang tepat.
Barang tidak dapat diterima segera setelah pembelian.